rss

Wednesday, July 15, 2009

Ada 4 bagian pada "Diri" anda





  1. Bagaimana Anda memandang diri sendiri




  2. Seberapa banyak Anda mengijinkan orang lain melihat Anda




  3. Apa yang dilihat orang lain




  4. Apa yang tidak dilihat orang lain dan Anda




Setiap bagian adalah sama nyatanya. Tidak ada bagian yang "benar atau salah." Sadar diri Anda didasari oleh memahami setiap bagian. (ini adalah versi sederhana asas Johari Windows). Rasa sadar diri Anda dapat dikembangkan dengan mencoba memandang diri sendiri dan apa yang Anda lakukan lebih daripada satu window. Misalnya:



  1. Semua anggota regu Anda mengetahui bahwa Anda tidak bisa didekati di Senin pagi. Ini adalah contoh nomor 3. Apa yang dilihat orang lain.

  2. Jika Anda dapat melihat ini maka ini ditambahkan ke nomor 1. Bagaimana Anda memandang diri Anda dan membiarkan Anda berobah.

  3. Dengan membuat perilaku Anda di Senin pagi lebih positif akan merobah nomor 2. Apa yang Anda perlihatkan kepada orang lain dan nomor 3. Apa yang dilihat orang lain.

  4. Alasan Anda marah-marahan pada hari Senin mungkin terkubur dalam nomor 4. Apa yang tak dilihat seorang pun


No comments: